Home > lifestyle > Obat Pikun..Mencegah Pikun Dengan Internet
Obat Pikun..Mencegah Pikun Dengan Internet
Posted on Jumat, 07 Oktober 2011 by Deniacil
Download free software, software free, Segala macam tips n trik, dan beraneka ragam trik komputer, ada juga trik hp yang jarang jarang di tulis oleh para blogger, anda juga bisa belajar servise komputer dan servise hp dengan membaca artikel-artikel yang ada di blog ini. Artikel tentang SEO di blog pribadi ini hanya sebagai opini saya selaku pemilik, semoga artikel yang anda baca bisa membantu, Sofware gratis dan juga segala macam Tips N Triks, Link url Obat Pikun..Mencegah Pikun Dengan Internet, Pesan Deniacil: jangan lupa untuk like FB di bawah lho...come on Like..like dibawah yiaa div id='fb-root'/>

Ini adalah berita gembira bagi para netters dan bloggers pada umumnya sekaligus bagi para lanjut usia ( lansia ) khususnya.
Dan ini, khususnya bagi lansia, dapat mencegah pikun (dementia) yang seringkali mengancam orang lanjut usia, karena dengan mengakses internet berarti kita sudah melakukan atau melibatkan otak dalam sebuah aktivitas yang cukup rumit sehingga fungsi otak tetap dapat dipertahankan.
Dengan surfing di internet, ibaratnya kita seperti membaca sebuah buku, sehingga bagian otak yang berfungsi untuk pengendalian bahasa, pengendalian daya ingat dan daya visual akan ikut bekerja, bahkan menambahkan aktivitas tambahan bagi otak yaitu untuk pengendalian keputusan dan pertimbangan.
Ini yang membedakannya dengan membaca, karena bila kita surfing di internet maka kita akan dihadapkan dengan berbagai macam pilihan informasi yang harus kita pilih atau kita klik, dengan adanya keputusan yang harus dibuat inilah aktivitas bagian otak untuk pembuatan keputusan dan pertimbangan akan terus diasah.
Nah, bila lansia sering2 mencari informasi di internet akan menghambat sejumlah proses penuaan pada otak seperti pengurangan atau penciutan aktivitas sel otak dan akan membuat orang tua ini tetap segar ingatannya.
Ada juga beberapa kegiatan lain yang disinyalir dapat juga mencegah dementia/pikun yaitu bermain puzzle, bermain musik, main catur dan juga harus dibantu dengan menjaga makanan dengan gizi yang seimbang dan tidak lupa pula dengan olah raga yang teratur.

Artikel Terkait :
lifestyle
- MRSA Bakteri Pemakan Daging | Bakteri Pemakan Daging
- Tips Mencegah Kerontokan Rambut Dengan Teh Hijau
- Obat Pikun..Mencegah Pikun Dengan Internet
- Tips Mencegah Kanker Serviks
- Makan Apel Tiap Hari Ampuh Cegah Stroke
- Obat Alami Kencing Batu
- Tips Rahasia Mengecilkan Perut Buncit
- Secangkir Kopi Baik Untuk Kesehatan Anda !
- Jenis Makanan Untuk Mempercepat Kehamilan
- Obat Patah Hati Bagi Yang Putus Cinta
- TIPS 13 Cara Selingkuh Paling Aman
- Tips Diet Alami Lebih Aman Untuk Tubuh
- Tips: Teknik Cara Meningkatkan Daya Ingat, Harus dicoba
- CARA MENGENCANGKAN OTOT LENGAN PERUT DADA PAHA
- CARA MENINGKATKAN KEKEBALAN TUBUH
- CARA CEPAT ALAMI MENINGGIKAN BADAN
- CARA MEMUTIHKAN KULIT WAJAH DAN BADAN ALAMI
- Tips Atasi Jerawat Mudah Gampang
- CARA MELURUSKAN RAMBUT SECARA ALAMI
- 6 Hal yang Membuat Wanita Cepat Jatuh Cinta
- Manfaat Pisang Untuk Kesehatan
- Cara Memuaskan Nafsu S**S Pasangan
- Tips 10 Cara Berdamai Dengan Macet
- Tips Mengupas Secara Ilmiah Mitos Seputar Pelembab

Category Article lifestyle
One Response to “Deniacil”
wah ternyata surfing di internet bisa mencegah pikun yaa, baru tau...
berarti Que g' cpt pikun donk, coz hampir tiap hari surfing di internet...!!!
:D